Rabu, 29 Juli 2015

Resep Tempe Goreng Gurih

Resep Tempe Goreng Gurih - Tempe goreng adalah makan khas Indonesia.Pastinya kalian semua pernah ya makan makanan yang ini.Makanan yang dibuat dari kedelai ini mempunyai kandungan protein yang tinggi,bahkan melebihi daging sapi.untuk itu, kali ini kami share tentang "Resep Tempe Goreng Gurih".
 mari simak resep berikut ini :

 

Resep Tempe Goreng Gurih

Resep Tempe Goreng Gurih
Bahannya :

  • 300 gram tempe, dipotong-potong,dikerat-kerat
  • 100 ml air
  • minyak untuk menggoreng

Bumbu halusnya :
  • 3 siung bawang putihnya
  • 4 butir bawang merahnya
  • 1 sdt ketumbar
  • 1/2 sdt garam

Sambal kecap manis (aduk rata) :
  • 2 buah bawang merah,dicincang
  • 2 siung bawang putih,cincang
  • 5 cabai rawit,cincang
  • 4 sdm kecap manisnya

Cara membuat tempe goreng :
  1. Aduk merata bumbu halus dan air. Rendamlah tempe didalam selama 15 menit.
  2. Panaskan minyaknya. Goreng tempe dalam minyak yang dah dipanaskan dengan api sedang.
  3. Angkatlah.di Sajikan hangat bersama sambal kecap manisnya.
Nah itulah resep tempe goreng semoga bermanfaat untuk anda.kami tambahkan resep lainnya Resep Sayur Asem khas Sunda dan Resep Martabak Telur Spesial selamat mencoba